- Nodi lymphatici cervicales. Posisinya di leher samping bawah telinga kanan dan kiri
- Nodi lymphatici axillares. Posisinya di ketiak kanan dan kiri
- Nodi lymphatici inguinales. Posisinya di selangkangan depan, kanan dan kiri
- Otak kecil bagian bawah. Posisinya akhir tengkorak belakang bagian bawah
- leher depan bagian tenggorokan
- hepar, hati kiri. Posisinya di ulu hati, lekukan tulang iga tengah.
2. Lutut belakang dan samping
3. Tepat di sendi-sendi tulang besar
4. Lubang-lubang alami, seperti pusar, dubur, puting payudara, telinga dll.
5. Samping mata dengan posisi terlalu dekat dengan mata.
6. Tepat di varices, tumor, kanker, kista. Dipijit pun tidak boleh
7. Bagian tubuh yang amat sakit karena asam urat
8. Perut wanita hamil, terutama kandungan usia muda
9. Titik yang sama kecuali setelah berlalu sekitar 1 bulan
0 Komentar